Apache merupakan sebuah software webserver. Dengan kata lain, apache adalah tempat meletakan file-file web baik itu HTML, PHP, Javascript, dan yang lainnya. Saat user mengetikan request http:// untuk membuka suatu halaman, disinilah apache bekerja dan menjawab request tersebut dengan menampilkan halam yang diminta.
Perbedaan fungsi antara PHP, MySQL dan Apache adalah, PHP merupakan bahasanya, MySQL adalah databasenya, dan Apache merupakan webserver yang dapat mengeksekusi script php dan menampilkannya kepada user, dan melalui apache lah php dapat mengolah data dan menyimpan data tersebut ke dalam database.
Keunggulan Apache sebenarnya sama dengan PHP dan MySQL, Apache bersifat GRATIS, dan Cross Platform.
0 komentar:
Post a Comment