1. Algoritmanya
Dalam membuat aplikasi ini, saya hanya menggunakan syntax IF THEN ELSE. Jika visibilitas textnya true, maka akan dibuat false (tidak nampak). Begitu pula sebaliknya.
Oke tana berlama-lama lagi, begini proses pembuatannya
1. Buka Visual Basicnya, lalu buat project baru (Standard EXE)
2. Buat objek label dan timer dengan property sebagai berikut :
Label :
name : berkedip
caption : longscripts.blogspot.com
visible : true
ukuran font disesuaikan
Timer :
name : timer_kedip
interval : 500
Berikut tampilannya
Setelah itu, kita mulai memasukan syntaxnya. Berikut syntax selengkapnya
Private Sub timer_kedip_Timer()
If berkedip.Visible = True Then
berkedip.Visible = False
Else
berkedip.Visible = True
End If
End Sub
Silahkan jalankan programnya :DUntuk source codenya, silahkan download saja. Klik link di bawah ini
0 komentar:
Post a Comment